Kenali 7 Penyebab Baterai HP Boros dan Cepat Rusak

- 30 Oktober 2021, 22:00 WIB
Tips membuat baterai HP awet.
Tips membuat baterai HP awet. /Pixabay.com/ReadyElements

3. Penggunaan ponsel saat proses charger

Pada dasarnya, menggunakan HP saat di charger tidak apa-apa. Namun jika membuka banyak aplikasi tentunya akan memberatkan sistem di ponsel.

Baca Juga: 4 Bahan Alami untuk Mengkilapkan Daun Tanaman Anggrek, Gunakan Daun Pisang

4. Perangkat imitasi

Perangkat imitasi tentu akan mudah cepat rusak, sehingga perlu hati-hati jika Anda membeli HP atau baterai ponsel.

5. Charger nirkabel

Penggunaan sistem charging tanpa kabel akan menimbulkan panas yang lebih pada HP, sehingga hal ini akan menyebabkan cepatnya rusak baterai.

6. Jangan charging ponsel saat tidur

Kebiasaan charging HP saat tidur akan berbahaya bagi usia baterai karena pada dasarnya baterai HP akan penuh dalam waktu 2-3 jam saja.

Baca Juga: 9 Tanaman Pembawa Keberuntungan dan Rezeki, Salah Satunya Kemangi

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x