Tips Menata Dapur Sempit Agar Terlihat Lega, Mudah Banget!

- 4 November 2021, 12:30 WIB
Tips mengatur dan menata dapur agar terlihat lega.
Tips mengatur dan menata dapur agar terlihat lega. /Aliefia Rizky/@jvdm

1. Pengelompokan Alat Masak

Sebelum melakukan penataan dapur, sebaiknya kelompokkan terlebih dahulu alat-alat masak sesuai dengan fungsinya.

Hal ini membantu organisasi alat masak agar lebih mudah melakukan penataannya di dapur yang sempit.

Baca Juga: Resep Jamu Penyubur Rahim Murah Meriah, Cukup Rebus Bahan Dapur

Kelompokkan jenis panci, dan wajan dekat dengan kompor, sementara kumpulkan alat masak sendok menjadi satu.

2. Rak Bahan Dapur

Letakkan rak bahan dapur untuk memasak dibagian bawah kompor. Anda bisa menarik storage bahan dapur dengan mudah saat memasak.

Selain itu ruang dapur yang sempit terlihat lega karena beberapa alat diletakkan dibagian bawah seperti rak atau laci.

Baca Juga: Cara Menyimpan Cabe di Kulkas agar Tahan Lama Sampai Dua Bulan

3. Memperbanyak Laci

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x