Cara Menyimpan Cabai Rawit agar Tetap Segar, Tidak Busuk dan Awet Berbulan-bulan

- 5 November 2021, 19:40 WIB
Simak cara menyimpan cabai rawit yang benar agar tetap segar, tidak busuk dan awet berbulan-bulan.
Simak cara menyimpan cabai rawit yang benar agar tetap segar, tidak busuk dan awet berbulan-bulan. /Pixabay/41330/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak tips atau cara menyimpan cabai rawit agar tetap segar, tidak mudah busuk dan awet berbulan-bulan.

Cabai rawit termasuk salah satu bahan makanan yang mudah sekali membusuk sama halnya dengan sayuran.

Risiko cepat busuk pada cabai rawit biasanya karena penyimpanan yang salah. Untuk itu, ketahui bagaimana cara menyimpan cabai rawit agar awet hingga berbulan-bulan.

Berikut cara menyimpan cabai rawit agar awet berbulan-bulan, sebagaimana dilansir dari kanal Youtube Dapur Leony pada 5 November 2021.

Baca Juga: Cara Membuat Pupuk Perangsang Buah agar Lebat, Pakai Bahan Sederhana

Cuci bersih cabai rawit terlebih dahulu dan angin-anginkan hingga kering sebelum disimpan.

Pastikan cabainya benar-benar kering agar tidak cepat membusuk. Setelah kering, cek dan pilah cabai rawit tersebut apakah ada yang mulai membususk atau tidak.

Jika ada yang mula busuk, maka pisahkan dari yang lain. Jangan dicampur saat penyimpanannya karena akan merambat ke cabai lainnya.

Untuk tempat penyimpanan cabai rawit, jangan menggunakan plastik, tetapi gunakan kantong kertas seperti amplop besar.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah