3 Janis Pupuk Alami yang Baik untuk Kesuburan Tanaman Hias Aglonema

- 8 November 2021, 21:19 WIB
berikut ini 3 jenis pupuk alami yang baik untuk kesuburan tanaman hias aglonema, alami tanpa unsur kimia.
berikut ini 3 jenis pupuk alami yang baik untuk kesuburan tanaman hias aglonema, alami tanpa unsur kimia. /Tangkapan layar Youtube/Hobi Bunga

RINGTIMES BANYUWANGI – Pemupukan sangatlah dibutuhkan oleh tanaman hias aglonema, hal tersebut dilakukan agar tanaman tumbuh dengan subur.

Pupuk untuk tanaman hias dibagi menjadi dua macam, yaitu pupuk alami atau organik dan juga pupuk non organik.

Pupuk oraganik merupakan pupuk yang tidak tercampur dengan bahan kimia, sedangkan pupuk non organik lebih cenderung mengandung banyak unsur kimia.

Pada pembahasan kali ini kita akan membahas 3 jenis pupuk organik atau alami yang baik untuk kesuburan tanaman hias aglonema.

Baca Juga: 5 Tips agar Aglaonema Cepat Bertunas dan Beranak Banyak

Lantas apa sajakah 3 jenis pupuk alami tersebut? Simak penjelasannya berikut ini.

Dilansir dari kanal YouTube RIFDA CHAN pada Senin, 8 November 2021, berikut ini 3 jenis pupuk alami yang baik untuk kesuburan tanaman hias aglonema.

1. Pupuk Kandang

Pupuk kandang adalah pupuk yang berasal dari kotaran hewan, seperti kotoran sapi, kerbau, kambing, babi, ayam, dan kelelawar.

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah