Buah Busuk yang bisa Membuat Anggrek Tumbuh Subur

- 4 Januari 2022, 12:06 WIB
Ilustrasi tomat. Berikut adalah salah satu buah busuk yang dapat dijadikan sebuah pupuk tanaman, pemberian pupuk ini bisa membuat bunga anggrek tumbuh subur.
Ilustrasi tomat. Berikut adalah salah satu buah busuk yang dapat dijadikan sebuah pupuk tanaman, pemberian pupuk ini bisa membuat bunga anggrek tumbuh subur. /Pixabay/Couleur

RINGTIMES BANYUWANGI – Setiap tanaman pastinya memiliki nutrisi yang berbeda-beda, termasuk tanaman hias anggrek juga memerlukan nutrisi yang cukup agar bisa tumbuh subur dan sempurna.

Ketika bunga anggrek terpenuhi nutrisinya maka ia akan tumbuh dengan subur, tentunya akan membuat tanaman ini menjadi rajin berbunga.

Seperti yang kita tahu bahwa, tujuan dari kita menanam bunga anggrek semata-mata untuk menikmati keindahan bunganya.

Baca Juga: Tips Tanaman Hias Anggrek Bulan Panjang Umur, DIjamin Tidak Cepat Mati

Perlu kamu ketahui, bahwa pemberian nutrisi pada tanaman hias, khususnya anggrek tidak harus dengan bahan kimia.

Namun pemberian nutrisi dengan bahan yang alami akan jauh lebih baik.

Dilansir dari berbagai sumber pada Selasa, 4 Januari 2021, ada beberapa pupuk untuk bunga anggrek, salah satunya adalah dengan pemberian air cucian beras, kulit bawang merah dan kulit bawang putih.

Baca Juga: Tips Tanaman Hias Anggrek Bulan Panjang Umur, DIjamin Tidak Cepat Mati

Pupuk alami yang digunakan biasanya termasuk dalam limbah dapur yang sering ibuang begitu saja.

Namun siapa sangka, bahwa limbah yang menurut anda tidak berguna bisa djadikan pupuk untuk bunga anggrek.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x