Cara Membasmi Hama pada Tanaman Hias Janda Bolong, Simple dan Ampuh

- 5 Januari 2022, 11:30 WIB
Simak beberapa cara untuk membasmi hama pada tanaman hias janda bolong, simple dan ampuh dengan Furadan, Antracol, hingga Magic Grow.
Simak beberapa cara untuk membasmi hama pada tanaman hias janda bolong, simple dan ampuh dengan Furadan, Antracol, hingga Magic Grow. /Tangkapan Layar YouTube/tanam tanam/

2. Siapkan ember berisi kurang lebih 3 liter air

3. Ambil Antracol dengan ujung sendok lalu masukkan ke dalam air

4. Tambahkan dengan Magic Grow kira-kira 10 ml untuk 1 liter air, namun apabila sudah diberi campuran Antracol maka tidak perlu menggunakan Magic Grow terlalu banyak 

5. Magic Grow merupakan pestisida organik yang dapat dicampur dengan pestisida kimia

Baca Juga: Kesalahan Merawat Tanaman Janda Bolong, Salah Satunya Tidak Mengganti Pot

6. Lalu aduk hingga campuran rata

7. Kemudian masukkan ke dalam botol

8. Lalu kamu bisa mulai menyemprotkan cairan ke segala bagian tanaman mulai dari media, daun, hingga batang

9. Untuk pencegahan dan pengobatan menggunakan campuran ini bisa dilakukan sekitar seminggu sekali 

Itulah beberapa cara membasmi hama pada tanaman hias janda bolong. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah