5 Tips Merawat Tanaman Hias Calathea agar Tumbuh Rimbun dan Cantik

- 6 Januari 2022, 18:44 WIB
Berikut ini 5 tips merawat tanaman hias Calathea agar tumbuh subur, rimbun dan cantik, pakai cara ampuh ini.
Berikut ini 5 tips merawat tanaman hias Calathea agar tumbuh subur, rimbun dan cantik, pakai cara ampuh ini. /PIXABAY/12019/

Tempat untuk meletakan tanaman hias Calathea menjadi salah satu faktor penting untuk kesuburan tanaman ini.

Penempatan yang tepat untuk tanaman hias Calathea yaitu di tempat yang tidak terkena sinar matahari langsung, seperti dibawah paranet.

2. Penyiraman

Tanaman hias Calathea merupakan tanaman hias yang memerlukan air dengan skala yang tepat.

Baca Juga: Cara Mengatasi Daun Calathea Menggulung dan Kering, Wajib Tahu

Untuk mendapatkan Calathea yang rimbun dan cantik kita harus menyiramnya secara rutin untuk menjaga kelembaban media tanam.

3. Pemupukan Daun

Pemupukan merupakan unsur terpenting dalam proses pertumbuhan dan kesuburan tanaman hias Calathea.

Pemupukan daun harus dilakukan secara rutin agar tanaman hias Calathea tumbuh kembang dari daun.

Baca Juga: Cara Menanam dan Merawat Calathea Lutea agar Tumbuh Rimbun dan Hijau

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah