Cara Menyiram Tanaman Hias Aglonema agar Akarnya Tidak Busuk

- 7 Januari 2022, 08:15 WIB
simak tata cara menyiram tanaman hias aglonema agar tidak menjadikan akarnya busuk, hal ini bisa Anda lakukan saat media tanam kering.
simak tata cara menyiram tanaman hias aglonema agar tidak menjadikan akarnya busuk, hal ini bisa Anda lakukan saat media tanam kering. /Tangkapan layar YouTube/hobi bunga.

RINGTIMES BANYUWANGI - Banyak hal yang mempengaruhi aglonema untuk tumbuh menjadi subur.

Agar menjadikan tanaman aglonema menjadi subur dapat dilakukan dengan membuat media tanamnya poros, pemupukan, penempatan aglonema di tempat yang ternaung, pencegahan dari hama dan juga teknik atau cara penyiraman.

Pada artikel kali ini akan dijelaskan langkah apa saja yang perlu dilakukan saat melakukan penyiraman yang baik dan benar.

Baca Juga: Update Harga 13 Aglonema Terbaru Januari 2022, Termasuk Chameleon

Sebagaimana dilansir dari kanal YouTube Tyas Sisters pada Kamis, 6 Januari 2022, berikut tata cara menyiram tanaman aglonema yang baik dan benar agar membuat tanaman  aglonema Anda menjadi subur.

Langkah yang pertama sebelum melakukan penyiraman adalah Anda perlu melakukan pengecekan pada media tanam aglonema Anda.

Hal ini bertujuan agar Anda mengetahui bahwa aglonema tersebut pada media tanamnya telah kering dan perlu melakukan penyiraman.

Baca Juga: Cara Menyiram Aglonema yang Tepat, Tanpa Perlu Melakukannya Setiap Hari

Karena jika masih basah media tanamnya lalu kita menyiramnya, hal ini bisa menyebabkan akar menjadi busuk dan tidak sehat.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x