Cara Membuat Media Tanam untuk Tanaman Hias Calathea Kaya Unsur Hara, Ringan, dan Anti Busuk Akar

- 10 Januari 2022, 21:35 WIB
Berikut ini cara membuat media tanam untuk tanaman hias calathea yang anti busuk akar, lembab, bersih, ringan dan kaya unsur hara.
Berikut ini cara membuat media tanam untuk tanaman hias calathea yang anti busuk akar, lembab, bersih, ringan dan kaya unsur hara. /Severin Candrian/Unsplash//

Kemudian tuang ke dalam karung yang berisi bahan lainnya, aduk sampai fungisida larut dan tercampur rata.

Pastikan semua bahan terendam, lalu tunggu minimal 1-2 jam.

Anda juga bisa melakukan pencampuran ini saat pagi hari kemudian menunggu rendaman hingga sore hari.

Baca Juga: Cara Mengkilapkan Daun Tanaman Hias Aglonema dan Calathea dengan Ampas Kelapa

Langkah 5: Setelah media terendam sempurna, angkat, tiriskan, dan biarkan semalaman.

Langkah 6: Sebelum dipakai, tambahkan insektisida secukupnya dan aduk hingga semuanya tercampur rata.

Kini, Anda telah memiliki media tanam sendiri untuk tanaman hias calathea sudah bisa dipakai.

Kelebihan:

1. Porous

2. Lembab

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah