8 Jenis Tanaman Hias Calathea yang Sedang Naik Daun, Salah Satunya Senilai Rp2 Juta

- 10 Januari 2022, 21:53 WIB
Berikut adalah beberapa jenis tanaman hias calathea yang saat ini sedang naik daun, salah satunya berharga Rp2 juta.
Berikut adalah beberapa jenis tanaman hias calathea yang saat ini sedang naik daun, salah satunya berharga Rp2 juta. /tangkapan layar youtube.com/Ega Plants

Daunnya menampilkan aksen warna hijau muda, hijau tua, dan putih tulang di bagian tepi. Corak daunnya sangat cantik, seperti coretan yang dibuat dengan cat minyak.

Karena penampilannya yang khas, tanaman hias yang satu ini berharga cukup mahal. Jika sudah dewasa dan berdaun lebat, nilai jualnya bisa mencapai Rp2 juta.

Baca Juga: Cara Mengatasi Daun Tanaman Hias Calathea Kering Menggulung, Periksa Media Tanam

6. Calathea orbifolia

Jenis calathea selanjutnya adalah Calathea orbifoliaCalathea orbifolia juga termasuk tanaman hias berharga mahal. Anakannya saja bisa dijual sampai Rp500 ribu.

Tanaman hias ini memiliki daun lebar cenderung bulat yang mirip kipas. Pola garis yang rapat dalam warna hijau dan kelabu membuatnya terlihat seperti tubuh zebra.

Daun Calathea orbifolia dewasa bisa tumbuh sepanjang 30 cm dengan lebar 15-20 cm.

Berbeda dengan calathea jenis lain, tanaman hias ini tidak memiliki warna ungu pekat di bagian bawah daunnya.

Baca Juga: 7 Tips Merimbunkan Tanaman Hias Calathea dengan Cepat, Jangan Asal Ambil Tunas

7. Calathea crocata

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah