3 Pupuk Terbaik untuk Tanaman Hias Aglonema, Daun Lebih Sehat dan Subur

- 12 Januari 2022, 07:30 WIB
Berikut 3 pupuk terbaik untuk tanaman hias aglonema.
Berikut 3 pupuk terbaik untuk tanaman hias aglonema. /Tangkap layar youtube/Shanz Berkebun

RINGTIMES BANYUWANGI - Pemakaian pupuk pada tanaman hias aglonema sama seperti halnya calathea, karena keduanya lebih fokus pada pertumbuhan dan perkembangan daun.

Namun ada beberapa hal yang perlu diperhatikan pada aglonema pasalnya tidak semua pupuk bisa digunakan untuk tanaman hias.

Pada artikel ini, akan dibahas 3 pupuk untuk tanaman hias aglonema yang sangat cocok dan ampuh untuk perkembangan tumbuhan.

Baca Juga: Cara Menanam Tanaman Hias Aglonema dengan Media Tanam Lumut agar Lebih Subur

Maka dari itu simak penjelasan di bawah ini, dilansir dari kanal Youtube Tamanhias Bunga85 pada Selasa, 11 Januari 2022.

1. Pupuk NPK Mutiara Biru

NPK Mutiara Biru termasuk jenis pupuk majemuk yang mengandung unsur hara utama terdiri dari nitrogen, kalium dan fosfor.

Perlu Anda ketahui pupuk ini selalu menjadi andalan bagi pecinta tanaman hias, karena khasiatnya sudah terbukti ampuh untuk menggemburkan tanah.

Selain itu NPK Mutiara Biru sering dijumpai di toko pertanian dan harga juga cukup murah.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah