5 Rekomendasi Jenis Tanaman Hias Keladi Cantik Pilihan Tepat Awal Tahun 2022

- 14 Januari 2022, 21:23 WIB
Simak 5 rekomendasi tanaman hias keladi yang bisa kamu pilih untuk menemani tahun 2022, salah satunya adalah Keladi White Queen.
Simak 5 rekomendasi tanaman hias keladi yang bisa kamu pilih untuk menemani tahun 2022, salah satunya adalah Keladi White Queen. /Tangkapan Layar YouTube/FIFTEEN/

Tulang daun pada tanaman ini cenderung berwarna merah serasi dengan permukaannya sehingga sepintas tidak nampak keberadaannya. 

2. Keladi White Queen

Keladi White Queen menjadi salah satu yang layak kamu pertimbangkan untuk menjadi koleksi. Daun pada jenis ini memiliki warna dasar putih dengan pinggiran tipis berwarna hijau. 

Warna putih daun juga dihiasi urat-urat halus berwarna hijau. Keunikan warna daun ini dilengkapi dengan tulangnya yang berwarna merah pekat. 

Kombinasi merah, hijau, dan putih membuat warna daun menjadi kontras.

Baca Juga: Cara Memberikan Pupuk Tanaman Hias Keladi, Jangan Disiramkan pada Daun

3. Keladi Thai Beauty

Jenis satu ini sering dijuluki sebagai Keladi Batik. Daun pada Keladi Thai Beauty berwarna merah muda dengan pinggiran hijau. 

Selain itu terdapat warna hijau di sekitar tulang daun yang menambah kecantikannya. 

4. Keladi Radiance

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah