Cara Mengolah Media Tanam Lumut untuk Tanaman Hias Aglonema, Tambahkan Pasir Malang

- 15 Januari 2022, 09:00 WIB
Berikut ini media tanam lumut untuk tanaman hias aglonema dan cara mengolah yang benar, campurkan dengan media tanam utama.
Berikut ini media tanam lumut untuk tanaman hias aglonema dan cara mengolah yang benar, campurkan dengan media tanam utama. /Tiia Pakk/Pexels//

Baca Juga: Tips Meletakkan Tanaman Hias Aglonema Agar Tumbuh Maksimal, Perhatikan Sirkulasi Udara

Langkah 7: Siapkan 1 liter air, tuangkan ½ sendok makan vitamin B1 dan seujung sendok sabun cuci piring, kemudian aduk sampai rata. 

Langkah 8: Siramkan air tersebut ke aglonema dari ujung tanaman, sela-sela daun, dan di media tanam. 

Langkah 9: Letakkan tanaman hias aglonema di tempat terang dengan cahaya matahari yang cukup. 

Langkah 10: Akar akan menunjukkan perkembangannya setelah 5 hari. 

Itulah sekilas tentang media tanam lumut untuk tanaman hias aglonema dan cara mengolah yang benar.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah