Cara Menyuburkan Tanaman Hias Aglonema dengan Air Hujan, Cukup Letakan Pot di Halaman Rumah

- 15 Januari 2022, 18:00 WIB
Simak cara menyuburkan tanaman hias aglonema dengan air hujan.
Simak cara menyuburkan tanaman hias aglonema dengan air hujan. /Tangkapan layar YouTube/Flower Mix Manado

RINGTIMES BANYUWANGI - Inilah cara menyuburkan tanaman hias aglonema hanya dengan air hujan 

Kebanyakan orang mengira tanaman hias aglonema akan mudah terkena penyakit saat musim hujan tiba. 

Tetapi ternyata tanaman hias aglonema bisa menjadi subur dan sehat berkat guyuran air hujan. 

Baca Juga: Penyebab Akar Tanaman Hias Aglonema Berwarna Hijau dan Cara Mengatasi

Namun ada beberapa hal yang harus diperhatikan agar aglonema mendapatkan manfaat maksimal dari air hujan. 

Maka dari itu simak penjelasan berikut, dilansir dari kanal YouTube Flower Mix Manado pada Sabtu, 15 Januari 2022. 

Menurut penelitian air hujan sangat penting bagi pertumbuhan tanaman dantaranya yaitu sebagai pelarut unsur hara di dalam tanah. 

Baca Juga: Cara Cepat Tumbuhkan Akar Tanaman Hias Aglonema dengan Rendaman Air, Tumbuh dalam 1 Bulan

Selain itu juga dapat menyebarkan unsur hara ke seluruh tanaman, serta dapat memperlancar metabolisme dalam fotosintesis yang disebar dari daun sampai keseluruh bagian tanaman. 

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x