3 Kesalahan Merawat Tanaman Hias Aglonema Anakan, Terlalu Sering Membongkar Salah Satunya

- 19 Januari 2022, 20:02 WIB
Simak 3 kesalahan yang sering dilakukan saat merawat tanaman hias aglonema anakan dan membuat pertumbuhannya kurang maksimal.
Simak 3 kesalahan yang sering dilakukan saat merawat tanaman hias aglonema anakan dan membuat pertumbuhannya kurang maksimal. /Tangkapan layar YouTube/Tanamanhias Bunga85/

Terlalu sering membongkar tanaman hias aglonema anakan dapat membuatnya menjadi stres. Membongkar tanaman hias aglonema berarti membuat sirkulasi udara pada akarnya tidak stabil.

Hal tersebut dapat menyebabkan pertumbuhan tanaman hias aglonema anakan menjadi tidak maksimal.

Selain itu, terlalu sering membongkar tanaman hias aglonema juga dapat membuat akarnya menjadi terluka.

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Aglonema dengan Harga yang Bombastis, Mencapai Rp20 Juta

Maka, sebaiknya tidak melakukan pembongkaran tanaman hias aglonema anakan kecuali mendapati gejala busuk akar atau hama yang menyerang media tanam.

2. Menggunakan pot terlalu besar

Penggunaan pot untuk tanaman hias aglonema anakan sebaiknya adalah yang berukuran kecil atau sedang.

Menggunakan pot terlalu besar akan membuat pertumbuhan tanaman hias aglonema terhambat karena nutrisinya hanya berfokus pada akar.

Baca Juga: 5 Tanaman Hias Pembersih Udara, Ada Aglonema dan Lidah Mertua

Maka, sebaiknya cukup menggunakan pot yang dapat menampung akar tunas yang telah tumbuh dengan media tanam yang poros.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x