Cara agar Tanaman Hias Keladi Memiliki Daun Selebar Telapak Tangan Orang Dewasa

- 20 Januari 2022, 06:30 WIB
Cara agar tanaman hias keladi memiliki daun yang lebar bahkan bisa selebar telapak tangan orang dewasa.
Cara agar tanaman hias keladi memiliki daun yang lebar bahkan bisa selebar telapak tangan orang dewasa. /Tangkap layar YouTube/Fahrul Fahrul.

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan untuk mendapatkan daun tanaman hias keladi yang lebar.

1. Penggunaan media tanam

Penggunaan media tanaman untuk tanaman hias keladi, memang sedikit brbeda dengan penggunaan media tanam pada tanaman hias aglonema.

Baca Juga: Mengenal Tanaman Hias Keladi Lokal Berdaun Merah, Tak Kalah Cantik dengan Produk Impor

Pada tanaman hias keladi menggunakan media tanam tanah hitam atau yang biasa disebutkan dengan tanah kebun.

Tanah kebun yang dimaksud adalah tanah yang berasal dari proses pembusukan secara alami dari daun-daun.

Tanah kebun ini bisa membuah tanah subur dan sangat baik digunakan sebagai media tanam tanaman hias keladi.

Baca Juga: Cara Mengatasi Daun Tanaman Hias Keladi yang Layu, Beri Nutrisi Tambahan

Selain tanah hitam, campurkan juga dengan sekam atau bisa juga dengan menggunakan arang sekam.

Dua media tanam ini wajib digunakan ketika akan menanam tanama his keladi, karena tanaman hias keladi bisa tumbuh dnegan subur.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x