Cara Mengatasi Tanaman Hias Calathea Sekarat karena Overwatering, Kenali Gejalanya Terlebih dahulu

- 21 Januari 2022, 18:35 WIB
Berikut ini cara mengatasi tanaman hias calathea sekarat karena overwatering atau penyiraman berlebih, kenali gejalanya lebih dulu.
Berikut ini cara mengatasi tanaman hias calathea sekarat karena overwatering atau penyiraman berlebih, kenali gejalanya lebih dulu. /Kulbir/Pexels//

Baca Juga: 6 Tanaman Hias Harga di Bawah Rp100 Ribu Paling Naik Daun pada Awal 2022

5.Pangkas daun yang rusak karena overwatering dan sisakan daun yang masih sehat dan segar. 

6.Pindahkan calathea ke dalam pot yang sesuai dengan ukurannya dengan menggunakan media tanam terbaik. 

7.Letakkan calathea di tempat terang dengan cahaya tidak langsung serta kelembapan yang cukup. 

8.Siram sedikit agar media tanam lembab namun tidak basah. 

9.Calathea mungkin akan menumbuhkan akar baru sekitar 1-2 bulan. 

Baca Juga: 6 Tanaman Hias yang Menenangkan Saraf, Salah Satunya Anggrek yang Baik Meningkatkan Suasana Hati

Itulah cara mengatasi tanaman hias calathea sekarat karena overwatering beserta dengan gejalanya.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Smart Garden Guide


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah