Tips Mengatasi Daun Tanaman Hias Aglaonema yang Benyai dan Berair

- 22 Januari 2022, 14:03 WIB
Tanaman hias aglaonema sering mengalami masalalah daun yang berair dan benyek atau benyai. berikut tips untuk mengatasi hal tersebut.
Tanaman hias aglaonema sering mengalami masalalah daun yang berair dan benyek atau benyai. berikut tips untuk mengatasi hal tersebut. /Tangkapan layar YouTube/Tyas Sisters/

RINGTIMES BANYUWANGI – Berikut tips mengatasi daun tanaman hias aglaonema yang benyai dan berair.

Tanaman hias aglaonema seringkali terkena penyakit yang membuat daunnya menjadi benyai atau benyek dan berair.

Penyebab daun tanaman hias aglaonema yang benyai atau benyek dan berair adalah karena ia mengalami stress akibat salah perawatan yang dilakukan.

Baca Juga: Cara Mempercantik Tanaman Hias Calathea, Pesaing Aglonema

Perawatan dari tanaman hias aglaonema sebenarnya cukup mudah dengan menyiram dan memupuk secara teratur.

Namun hal tersebut masih belum cukup apabila tanaman hias aglaonema mengalami daun yang benyai dan berair.

Perlu dilakukan penanganan secepatnya agar daun dari tanaman hias aglaonema tidak menjadi busuk karena benyai dan berair.

Dilansir dari akun Youtube Semi Aglao pada 22 Januari 2022 berikut tips mengatasi daun tanaman hias aglaonema yang benyai dan berair.

Baca Juga: Cara Mudah agar Tanaman Hias Aglonema Sering Bertunas dan Cepat Beranak

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x