5 Kesalahan Perawatan Tanaman Hias Aglonema yang Bikin Akar Busuk, Pemula Wajib Tahu

- 24 Januari 2022, 21:29 WIB
Simak 5 kesalahan perawatan tanaman hias aglonema yang salah satunya bisa bikin akar busuk, pemula wajib tahu supaya bisa menghindarinya.
Simak 5 kesalahan perawatan tanaman hias aglonema yang salah satunya bisa bikin akar busuk, pemula wajib tahu supaya bisa menghindarinya. /tangkapan layar youtube.com/hobi bunga

RINGTIMES BANYUWANGI - Inilah kesalahan perawatan tanaman hias aglonema yang bisa bikin akar busuk. 

Pemula harus tahu beberapa kesalahan dalam perawatan tanaman hias aglonema supaya tidak terjadi kerusakan pada koleksi. 

Maka simak penjelasan 5 kelasahan perawatan tanaman hias aglonema yang wajib diketahui pemula, dilansir dari kanal YouTube AFN pada Senin, 24 Januari 2022. 

Baca Juga: Cara Mudah Meracik Media Tanam untuk Tanaman Hias Aglonema, Tanpa Tanah

1. Sirkulasi udara yang kurang

Beberapa orang akan memasukan tanaman kesayangannya ke dalam rumah karena takut dicuri. Tapi mereka tidak mengetahui akibat yang akan terjadi apabila terlalu lama di dalam rumah. 

Apabila tanaman terlalu lama di dalam ruangan yang tidak mempunyai sirkulasi udara serta pencahayaan yang baik, maka dapat mengakibatkan tanaman sering terkena penyakit. 

Salah satu penyakit yang sering menghampiri tanaman ini yaitu bakteri. Jadi untuk mengatasi hal ini letakan tanaman di tempat yang memiliki sirkulasi udara yang baik. 

Baca Juga: Takaran Micin untuk Tanaman Hias Aglonema, bisa Hilangkan Jamur Membandel

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x