Cara Memperbanyak Tanaman Hias Janda Bolong dengan Stek Batang

- 28 Januari 2022, 12:50 WIB
Berikut ini cara memperbanyak tanaman hias janda bolong dengan stek batang agar tumbuh subur dan berkmang lebih banyak.
Berikut ini cara memperbanyak tanaman hias janda bolong dengan stek batang agar tumbuh subur dan berkmang lebih banyak. /Pexels/ Daria Shecvtsofa/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak cara memperbanyak tanaman hias janda bolong dengan Stek Batang.

Tanaman hias janda bolong akhir-akhir ini menjadi tren bagi para pecinta tanaman hias karena harganya murah dan tanamannya menarik.

Hal yang membuat menarik dari tanaman hias janda bolong ini adalah daunnya yang berwarna hijau dan memiliki lubang-lubang asli dari tanaman tersebut.

Baca Juga: 3 Penyebab Daun Menguning dan Mengering pada Tanaman Hias Janda Bolong Beserta Cara Penyembuhannya

Sehingga banyak sekali orang ingin merawat dan membudidayakan tanaman hias janda bolong karena dapat menghasilkan keuntungan.

Tanaman hias janda bolong memiliki harga di pasaran yang cukup murah berkisar Rp25 ribu hingga Rp100 ribu per satu potnya.

Harga tersebut sudah mengalami penurunan secara drastis karena tanaman hias ini pernah menjadi bunga termahal hingga mencapai ratusan juta rupiah.

Baca Juga: Tips Memilih Media Tanam untuk Tanaman Hias Janda Bolong agar Lebih Subur

Banyak cara untuk memperbanyak tanaman hias janda bolong agar dapat beranak banyak, salah satunya adalah dengan menggunakan teknik stek batang.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x