5 Jenis Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Bermanfaat untuk Kesehatan, Salah Satunya Lidah Mertua

- 8 Februari 2022, 16:45 WIB
Inilah rekomendasi jenis tanaman hias dalam ruangan yang memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh salah satunya yaitu lidah mertua
Inilah rekomendasi jenis tanaman hias dalam ruangan yang memiliki manfaat untuk kesehatan tubuh salah satunya yaitu lidah mertua /unsplash.com

Selanjutnya ada lidah mertua yang pertumbuhan daunnya keatas serta berbentuk runcing, yang mana perawatannya juga dikenal cukup mudah. 

Manfaat yang didapatkan dari tanaman ini yaitu bisa menyerap polusi udara serta debu-debu yang hinggap disekitarnya. 

Maka dari itu bagai siapapun yang tidak suka dengan debu, disarankan untuk meletakkan lidah mertua di dalam ruangan. 

 Baca Juga: 6 Tanaman Hias Sedang Naik Daun pada Februari 2022, Cek Kisaran Harga di Pasaran

3. Sirih Gading 

Pada urutan ketiga ada sirih gading yang pertumbuhan daunnya merambat sehingga tanaman ini juga bisa digunakan sebagai dekorasi dalam ruangan. 

Manfaat dari tanaman ini yaitu bisa mengurangi zat polutan yang berasal dari tempat sampah, tabung gas, dan bisa mengurangi debu-debu yang menempel disekitar rumah. 

Maka bisa dipastikan ruanga Anda akan terhindar dari debu yang bisa membuat bersin. 

4. Pachira 

Pachira merupakan tanaman yang bentuk daunnya biasa namun memiliki manfaat yang luar biasa. 

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x