Cara Mudah Merimbunkan Tanaman Hias Keladi di Pot Tanpa Potong Umbi dan Bongkar Media Tanam

- 13 Februari 2022, 17:10 WIB
Berikut ini cara merimbunkan tanaman hias keladi tanpa bongkar media tanam dan potong Umbi.
Berikut ini cara merimbunkan tanaman hias keladi tanpa bongkar media tanam dan potong Umbi. /Madison Inouye/Pexels/

Selanjutnya, potong seluruh batang keladi, setidaknya setinggi 10cm sampai 20cm dari pangkal. Biarkan batang yang sedang bertunas atau berdaun muda menggulung.

Cara yang demikian memang terkesan ekstrim, meski begitu dapat dipastikan bahwa cara tersebut bisa membuahkan hasil yang memuaskan.

Baca Juga: 4 Bahan Dapur yang Bisa Jadi Pupuk Alami untuk Aglonema Keladi hingga Janda Bolong

Lakukan perawatan yang sesuai agar tumbuh maksimal, seperti meletakkan pot keladi di tempat teduh namun cukup akan sinar matahari.

Itulah cara mudah merimbunkan keladi di pot tanpa bongkar media tanam dan potong umbi. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x