5 Faktor Penyebab Tunas Tanaman Hias Aglonema Lambat Tumbuh, Perhatikan Media Tanam

- 26 Februari 2022, 20:45 WIB
Simak 5 faktor yang menjadi penyebab tunas tanaman hias aglonema lambat tumbuh, salah satunya adalah media tanam
Simak 5 faktor yang menjadi penyebab tunas tanaman hias aglonema lambat tumbuh, salah satunya adalah media tanam /Tangkapan layar YouTube/SERBA SERBI JAWA TIMUR/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak 5 faktor yang menjadi penyebab tunas tanaman hias aglonema lambat tumbuh, salah satunya adalah media tanam.

Pertumbuhan tunas akan membuat tanaman hias aglonema menjadi lebih mudah untuk diperbanyak.

Perbanyakan tanaman hias aglonema akan membuat koleksi menjadi lebih banyak dan taman menjadi semakin asri.

Baca Juga: 3 Jenis Tanaman Hias Kadaka yang Sedang Naik Daun Tahun 2022, Lengkap Dengan Harga Pasaran

Pertumbuhan tunas pada tanaman hias aglonema dapat menjadi terhambat karena beberapa faktor, termasuk perawatannya.

Berikut 5 faktor yang menyebabkan tunas tanaman hias aglonema menjadi lambat untuk tumbuh dilansir melalui kanal YouTube hobi bunga pada Sabtu, 26 Februari 2022.

1. Umur

Umur paling ideal untuk tanaman hias aglonema dapat menumbuhkan tunas adalah saat menjelang dewasa, yaitu sekitar enam bulan.

Baca Juga: Rekomendasi 2 Jenis Tanaman Hias Philodendron, Unik dan Cocok Diletakkan di Sudut Rumah

Aglonema yang masih berumur cukup muda tidak dapat bertumbuh tunas karena masih berfokus untuk menjadi lebih subur.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x