20 Tanaman Hias yang dapat Membersihkan Udara di Sekitar Rumah Anda agar Tubuh Sehat

- 2 Maret 2022, 18:56 WIB
Ilustrasi Peace lily. Selain mempercantik tampilan rumah Anda, tanaman hias ini dapat memberikan manfaat yang baik untuk kesehatan Anda dan keluarga. Apa saja?
Ilustrasi Peace lily. Selain mempercantik tampilan rumah Anda, tanaman hias ini dapat memberikan manfaat yang baik untuk kesehatan Anda dan keluarga. Apa saja? /Instagram/@metimefactory

RINGTIMES BANYUWANGI - Halo pecinta tanaman hias! Tahukah Anda bahwa beberapa tanaman hias memiliki manfaat yang sangat baik untuk kesehatan?

Beberapa tanaman hias ternyata bisa memelihara kesehatan Anda dan keluarga, loh yaitu dengan cara membersihkan udara yang sekarang ini terkena polusi.

Kali ini, kami akan membahas tentang tanaman hias yang bermanfaat untuk membersihkan udara di sekitar rumah Anda.

Baca Juga: 10 Tanaman Hias yang Wajib Dijauhkan dari Jangkauan Anak-anak dan Hewan Peliharaan

Sehingga Anda dan keluarga dapat menghirup udara yang segar setiap harinya.

Dilansir dari channel YouTube Kebun Indra Tarigan pada Selasa, 1 Maret 2022. Inilah 30 tanaman hias yang dapat membersihkan udara.

1. Sansiviera (Lidah Mertua)

Manfaat tanaman yang akrab disebut Lidah Mertua ini ialah untuk menyerap racun yang berasal dari zat kimia formalin yang terdapat pada perabot pernis/kayu.

Lidah Mertua juga dapat meningkatkan kadar oksigen di dalam rumah. Cocok ditanam di dalam ruangan.

Baca Juga: 4 Jenis Tanaman Hias Batang yang Layak Dijadikan Pilihan Tahun 2022, Salah Satunya Walisongo

2. Lidah Buaya

Gel pada Lidah Buaya terbukti banyak digunakan untuk campuran kosmetik, sampo, penyubur rambut, masker wajah hingga obat oles luka bakar.

Selain itu, ternyata tanaman Lidah Buaya dapat membersihkan racun yang berasal dari perabotan kayu. Lidah Buaya lebih cocok ditanam di luar ruangan yang terdapat sinar matahari.

3. Bunga Gerbera (Hebra)

Bunga Gerbera memiliki banyak warna yang cantik dan menarik seperti merah, kuning, putih dan lain-lain.

Tanaman ini bermanfaat untuk meningkatkan kualitas tidur Anda dengan cara menyegarkan ruangan, sehingga Anda dapat tidur dengan nyenyak dan bangun dengan keadaan segar.

Baca Juga: 5 Jenis Tanaman Hias Batang yang Cocok Sebagai Dekorasi Indoor atau Outdoor

4. Bunga Krisan

Bunga yang memiliki berbagai warna ini, bermanfaat untuk menyerap racun seberti Amoniak Formaldehid dan lain sebagainya.

Diantaranya, Bunga Krisan dapat menetralisir racun yang berasal sisa-sisa deterjen pembersih kaca, pernis kayu, dan lain-lain. Bunga Krisan cocok ditanam di dekat jendela.

5. Peace Lily

Tanaman Peace Lily ini dinobatkan oleh NASA sebagai tanaman pembersih udara terbaik.

Ternyata Peace Lily dapat membersihkan udara dalam skala yang lebih besar dan macam-macam racun yang Peace Lily bisa netralisir.

Baca Juga: 4 Pupuk Tanaman Hias Aglonema yang Bikin Subur, Simak Takaran Pastinya

6. Aglonema (Sri Rejeki)

7. Sirih Gading

8. Suplir

9. Spider Plants

10. Rubber Plants (Karet Hias)

11. Palem Jari

12. Dracacaena

13. Palem Kuning

14. Pakis Boston

15. Antorium Bunga

16. English Ivy

17. Walisongo

18. Andong (Kalinjuang/Anjuang)

19. Phalenopsis (Anggrek Bulan)

20. Philodendron

Itulah 20 tanaman hias yang bisa Anda tanam untuk membersihkan udara di sekitar Anda terutama di rumah.

Selamat menanam.***

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x