Banyak Tikus di Rumah Anda, Beberapa Cara Alami ini Dapat Mengatasinya

- 26 Mei 2020, 10:10 WIB
Ilustrasi tikus di dalam rumah.
Ilustrasi tikus di dalam rumah. //Huffington Post

Baca Juga: Inilah 10 Deretan Epidemi dan Pandemi yang ada Dalam Sejarah Dunia

Hewan pengerat itu sangat tidak suka dengan bau-bauan yang harum seperti kapur barus. Caranya adalah dengan menaruh kapur barus di tempat yang sering didatangi oleh tikus.

Dengan begitu mereka akan merasa terganggu dan tidak ingin mendatangi rumahmu lagi. Cara mengusir tikus dengan trik ini bisa kamu lakukan dengan mudah karena kapur barus pengusir tikus ini sangat mudah untuk didapatkan.

2. Meletakkan Kulit Durian

Buah yang satu ini selain memiliki cita rasa yang nikmat, rupanya bisa digunakan sebagai cara mengusir tikus atau hewan pengerat lainnya.

Baca Juga: MUI Keluarkan Fatwa Bahwa Rapid Tes Adalah Modus PKI?Cek Faktanya

Bagian yang digunakan sebagai cara mengusir tikus adalah pada bagian kulitnya. Caranya cukup memotong kulit buah durian, kemudian letakkan di tempat-tempat yang sering didatangi oleh tikus curut.

Selain memiliki duri yang tajam, aroma buah durian yang menyengat ampun sebagai salah satu cara mengusir tikus.

3. Memanfaatkan Daun Mint

Cara mengusir tikus yang aman bagi kesehatan adalah dengan menggunakan daun mint. Bagi sebagian orang, tanaman mint dapat ditanam di kebun dalam rumah untuk memberikan suasana segar. 

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: portaljember.pikiran-rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x