7 Panduan Protokol Pulang Kerja agar Rumah Aman dari covid-19

- 3 Juni 2020, 18:30 WIB
ILUSTRASI bekerja, karir, wanita karir.*
ILUSTRASI bekerja, karir, wanita karir.* /Pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI - Kebijakan new normal akan segera diberlakukan di Indonesia.

Meskipun virus corona ini belum hilang di masyarakat, langkah yang kita lakukan harus bisa menyesuaikan diri dan hidup berdampingan dengan virus yang telah menginfeksi 6 juta orang di seluruh dunia ini. 

Hal ini tentunya akan mengubah kebiasaan dari kehidupan kita sebelum adanya virus corona atau COVID-19.

Maka dari itu, kita perlu untuk tetap menjaga kesehatan dan kebersihan terutama ketika sudah berkegiatan.

Baca Juga: BERITA TERKINI 1.021 CJH Asal Banyuwangi Batal Berangkat ke Tanah Suci

Berikut 7 panduan protokol pulang kerja agar rumah aman dari virus:

1. Lepas dan simpan sepatu di luar rumah.

2. Cuci tangan dengan sabun dan air yang mengalir.

3. Minta anggota keluarga membuka pintu, jaga jarak dan jangan menyentuhnya.

Baca Juga: Benarkah Malaysia Menyapu Habis Seluruh WNA?Simak Fakta Selengkapnya

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x