Wajib Anda Ketahui, Resep Memasak Oreo Cheese Cake Tanpa di Oven

- 10 Juni 2020, 14:15 WIB
Oreo cake 3 bahan tanpa kukus dan oven.
Oreo cake 3 bahan tanpa kukus dan oven. //YouTube

RIGTIMES BANYUWANI- Aktivitas yang sama berulang-ulang di rumah membuat sebagian orang merasa bosan.

Salah satu kegiatan yang bisa menghilangkan sedikit rasa bosan yakni dengan mencari aktivitas seru yang dapat dilakukan di dalam rumah.

Cara seru yang dapat dilakukan di dalam rumah seperti dapat melakukan inovasi makanan baru di dapur. Inovasi baru ini dengan membuat dessert box.

Baca Juga: Aksi Protes George Floyd, Pakar UGM Sebut Trump Dihadapi Pemakzulan

Salah satu yang dapat dilakukan yakni membuat cheese cake tanpa harus dipanggang memakai oven.

Anda masih tetap bisa berkreasi walaupun tidak punya oven di rumah. Berikut cara membuat cheese cake dengan cara dibekukan di lemari es.

 Bahan-bahan:

- 35 keping Oreo
- 4 sendok makan mentega cair
- 1 cangkir krim kental
- 2 pak cream cheese (biarkan di suhu ruangan)
- 3/4 cangkir gula
- 3/4 sour cream

Baca Juga: Kasus Corona di Jawa Timur Berganti Status ke Zona Kuning

Artikel ini sebelumnya telah tayang di Seputar Tangsel dengan judul: Cara Usir Bosan Dengan Bikin Oreo Cheesecake Meski Tak Punya Oven 

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x