Dokter Gizi Beri Tips Efektif Asupan Vitamin C Bagi Daya Tahan Tubuh

- 12 Juni 2020, 16:15 WIB
ILUSTRASI vitamin C
ILUSTRASI vitamin C /PIXABAY/

Baca Juga: Dokter Paru Indonesia Beberkan 5 Manfaat Posisi Tidur Miring ke Kanan

Vitamin C 250 mg adalah maksimal yang dapat dikonsumsi dan ini berlaku kepada para perokok.

Asupan vitamin C dari buah-buahan sudah cukup memenuhi kebutuhan tubuh manusia.

"Dari guava aja kalau mau, satu buah guava itu vitamin C-nya 126mg, jeruk itu 69mg, kiwi 166mg. Cari saja buah-buahan yang berwarna merah dan orange," kata dr. Diana.

"Kalau tenaga kesehatan baru boleh asup vitamin C 500mg-1000mg tapi itu juga tidak setiap hari, harus diselang-seling. Karena itu tadi kebutuhan vitamin C kita hanya 90mg-105mg," lanjutnya.

Berita ini sebelumnya telah terbit di Pikiran -Rakyat.com dengan judul Dokter Spesialis Gizi Beberkan Cara Efektif Dapatkan Asupan Vitamin C yang Tepat Bagi Tubuh

Baca Juga: Soreang Dekat Kawasan Tol, Banyak Kedai-Kedai Baru Bermunculan

 

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah