Ayah dan Anak Perempuan Remaja Seringkali Tidak Dekat, Dear Ayah, Ini 2 Tipsnya!

- 2 April 2022, 18:00 WIB
Ilustrasi artikel ayah dan anak perempuan remaja seringkali tidak dekat
Ilustrasi artikel ayah dan anak perempuan remaja seringkali tidak dekat /Hasan Almasi/Unsplash/

RINGTIMES BANYUWANGI – Hubungan antara ayah dengan anak perempuan yang menginjak remaja seringkali memiliki jarak. Berbeda dengan anak perempuan dan ibu, umumnya lebih mudah untuk berkomunikasi terbuka.

Salah satu faktor mungkin mendukung ibu sering menghabiskan banyak waktu bersama anak dirumah sedangkan ayah harus keluar untuk mencari nafkah.

Namun tidak menutup kemungkinan banyak juga ayah lebih dekat dengan anak perempuan.

Baca Juga: Simak Cara Mengetahui Penerima BLT Rp300 Ribu Minyak Goreng, KPM BPNT dan PKH Wajib Tahu

Baru-baru ini dilansir dari kanal YouTube Deddy Corbuzier, penyanyi Marion Jola terus terang sepanjang masa remajanya sulit untuk menjalin hubungan baik dengan sang ayah karena bedanya prinsip yang dipegang.

Meskipun begitu, jika keduanya saling mencoba untuk berkomunikasi, memahami, dan membuka hati, seiring bertambahnya usia suasana akan lebih baik kok, ayah!

Namun tahukah Ayah, perlunya pendewasaan juga harus dilakukan dari kedua sisi? Menjadi orang tua tidak mudah, begitu pula menjadi anak.

Baca Juga: Presiden Rusia Vladimir Putin Kerap Didampingi Dokter, Idap Kanker Tiroid?

Memang, orang tua sejak anak baru terlahir sudah memberikan perhatian lebih, namun jika anak yang sedang melewati masa kunjung remaja, hubungan sosialisasi mereka sudah mulai meluas.

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x