Resep Tahu Lontong Khas Banyuwangi, Kuliner Legendaris yang Nikmat Disantap Kapanpun

- 3 April 2022, 20:00 WIB
Resep Tahu Lontong khas Banyuwangi
Resep Tahu Lontong khas Banyuwangi /Kreasi Culinary Banyuwangi

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut adalah resep Tahu Lontong, kuliner khas Banyuwangi legendaris, nikmat disantap kapanpun.

Selain dikenal dengan potensi wisata alam yang memukau. Banyuwangi juga punya ratusan kuliner khas yang pasti dicintai karena kelezatannya. Salah satunya adalah Tahu Lontong.

Sama seperti namanya, Tahu Lontong berbahan dasar tahu dan lontong. Makanan dengan saus kacang yang kental dan gurih ini cocok dinikmati di segala suasana.

Baca Juga: Inspirasi Menu Sahur Mudah dan Praktis untuk Menemani Ramadhan, Sayur Tahu Telur

Cara membuat atau resep Tahu Lontong sendiri ternyata mudah dibuat oleh siapapun. Walaupun Tahu Lontong biasanya dibeli dari warung makan, namun kalian juga bisa membuatnya sendiri di rumah.

Berikut adalah resep Tahu Lontong Khas Banyuwangi yang dilansir dari kanal YouTube Kreasi Culinary Banyuwangi pada tanggal 3 April 2022.

Yuk langsung baca di sini.

Baca Juga: Resep Masakan Sayur Rumahan Ala Restoran Enak yang Disukai Keluarga, Cocok untuk Menemani saat Buka Puasa

Pertama siapkan bahan-bahan dasar berikut ini.

1. Lontong

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x