Kartini, 10 Quotes Dari Kartini Modern, Ada yang Mengingatkan Kodrat Wanita

- 20 April 2022, 11:00 WIB
Dian Sastrowardoyo memakai kebaya.
Dian Sastrowardoyo memakai kebaya. /@MidnightHope_/Twitter/

RINGTIMES BANYUWANGI –Berbagai belahan dunia memiliki satu hari untuk wanita. Indonesia memiliki Hari Kartini yang jatuh tanggal 21 April.

Berbagai macam perayaan untuk hari kemajuan wanita dilakukan, ada yang mengadakan melalui kompetisi, seminar, bahkan ada yang sekadar mengeluarkan kata-kata mutiara mengenai Hari Kartini.

Di Hari Kartini ini, beberapa dari tokoh publik figur memiliki pandangan masing-masing terhadap bagimana membawa diri sebagai wanita. Tak sedikit pula banyak yang mengingatkan agar menjadi wanita harus diimbangi dengan kodratnya.

Penasaran siapa saja Kartini-kartini modern yang berani mengutarakan pendapatnya, berikut 10 quotes yang dikutip dari kanal YouTube Menjadi Manusia:

Baca Juga: 20 Link Twibbon Menarik untuk Peringati Hari Kartini 2022, Download Gratis Disini

1. Agatha Priscilla, Penyanyi

"Wanita Indonesia itu sangatlah beragam. Salah satunya contohnya dari segi latar belakang budaya. Di setiap daerah, di setiap suku, dan di setiap adat istiadat, wanita itu memiliki peran yang berbeda-beda."

2. Nazla Alifa, Kreator Konten

"Wanita Indonesia itu adalah wanita yang menjunjung tinggi harga dirinya dan juga martabatnya. Karena dari kamilah para wanita, penerus bangsa, dan generas-generasi baik akan terlahir."

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x