Waspadai Cabin Fever di Tengah Pandemi, Berikut Gejalanya

- 22 Juni 2020, 12:11 WIB
SELAIN mempengaruhi kesehatan tubuh, COVID-19 rupanya dapat memberikan dampak pada kesehatan mental.*
SELAIN mempengaruhi kesehatan tubuh, COVID-19 rupanya dapat memberikan dampak pada kesehatan mental.* /Pixabay/

Libur hari raya adalah liburan yang dinantikan, selain libur panjang juga bisa silaturahmi keluar kota, namun untuk tahun ini tidak.

Banyak orang tua yang panik terhadap anaknya yang belum pulang, bahkan juga ada yang depresi karena tidak bisa berkumpul dengan keluarga besar.

Bahaya berfikir terlalu berat sangat berpengaruh besar bagi kesehatan tubuh, karena ketika kita terlalu memikirkan sesuatu pasti kita tidak makan, bahkan sampai satu hari.

Hal tersebut membuat imunitas tubuh sangat lemah, mudah terserang penyakit dan juga beresiko terpapar virus Corona.

Baca Juga: Lirik Lagu Sedih SBY untuk Ibu Ani, 'Seruling di Lembah Sunyi untuk Istri Tercinta'

Seperti yang dikutip RINGTIMES BANYUWANGI dari akun Instagram @linksheatlh pada Sabtu, 13 Juni 2020, berikut masalah mental karena dampak terlalu lama di rumah.

"Cabin Fever adalah emosi atau perasaan sedih yang muncul akibat terlalu lama "terisolasi" di dalam rumah ataupun tempat tertentu. Selain itu, merasa terputus dari "dunia luar" juga bisa menyebabkan munculnya cabin fever."

Masyarakat juga harus lebih waspada dengan hal tersebut, bagaimana tidak? gangguan mental juga merupakan hal hang membahayakan.

Cabin fever juga memiliki gejala-gejala yang tak terduga, bahkan tidak hanya rasa bosan saja lho!,
Berikut gejala yang harus anda waspadai selama masa di rumah aja;

Baca Juga: Gunung Merapi Kembali Tunjukkan Aktivitas Erupsi, Makwan: Tetap Tenang dan Waspada

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x