Sembuhkan Kanker, Berikut Beberapa khasiat Kayu Bajakah

- 25 Juli 2020, 13:45 WIB
Ilustrasi Kanker.*
Ilustrasi Kanker.* /Kemenkes/

3. Antioksida

Antioksidan yang terkandung dalam kayu ini sangat beragam. Di antaranya adalah fenolik, tanin, steroid, alkaloid saponin, terpenoid, hingga alkaloid.

Baca Juga: Ternyata Bawang Merah Bisa Atasi Mimisan, Berikut Langkah Awal Penanganannya

4. Melawan sel kanker

Kandungan senyawa antioksidan dan fitokimia dalam kayu bajakah dinilai bisa melawan sel tumor dan kanker.

5. Menyambungkan luka

Kayu bajakah diketahui kaya akan kandungan senyawa flavonoid, fenolik, serta tanin.

Ketiga senyawa tersebut bersifat angiogenesis yang membantu pembentukan pembuluh darah baru guna mempercepat penyembuhan luka.

Itulah beberapa manfaat dan khasiat untuk kesehatan kayu bajakah tanaman yang berasal dari Kalimantan ini.***

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah