Jarang Diketahui, Ternyata Cincau Memiliki Manfaat, Salah Satunya Bisa Mengatasi Gangguan Lambung

- 31 Juli 2020, 18:20 WIB
Manfaat cincau.*/
Manfaat cincau.*/ /

RINGTIMES BANYUWANGI - Cincau hitam terbuat dari tanaman Mesona palustris.

Tanaman dari suku Menispermae ini bisa tumbuh subur secara liar pada tanah gembur maupun dibudidayakan di pekarangan rumah.

Ada banyak kandungan yang baik dalam cincau hitam seperti phenolic dan fitonutrien yang membuatnya bermanfaat bagi kesehatan.

Baca Juga: Terkait Rencana Pembubaran Lembaga Negara Jilid 2, Secara Buka-bukaan Tjahko Kumolo Beri Isyarat

Secara umum kandungan daun cincau hijau adalah karbohidrat, lemak, protein dan senyawa-senyawa lainnya, seperti polifenol dan flavonoid.

Cincau hijau juga mengandung mineral dan vitamin, di antaranya kalsium, fosfor, vitamin A, serta vitamin B.

Berikut manfaat cincau bagi tubuh :

Baca Juga: Terkuak, Inilah Motif Brigjen Prasetijo Bantu Pelarian Djoko Tjandra

1. Mengatasi gangguan pada lambung

Gangguan pada lambung umumnya terjadi pada lapisan dalam perut sehingga membuat penderitanya merasakan rasa sakit.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x