Berikut Manfaat Bunga Kantil Bagi Kesehatan Dibalik Mitosnya yang Menyeramkan

- 24 September 2020, 17:45 WIB
Bunga Kantil
Bunga Kantil /Pak Tani Digital/

Setelah itu, saring air rebusan dan minumlah ekstrak bunga kantil dan bahan-bahannya untuk melegakan rasa sakit pada lambung dan pencernaan.

Baca Juga: Dibuka Hari Ini, Simak Tips Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 10 Agar Lolos

5. Mengurangi Bau Badan

Bunga kantil biasanya digunakan untuk menghilangkan aroma tidak sedap pada tubuh. Untuk melakukannya, cukup rebus beberapa bunga kantil dan kemudian campurkan dengan air dalam bak mandi dan gunakan untuk mandi.

6. Membuat Rambut Lebih Wangi

Beberapa wanita kerap menggunakan bunga kantil sebagai penghias rambut. Ternyata hal ini dilakukan bukan hanya untuk kesan estetika semata. Bunga kantil dipercaya dapat membuat rambut menjadi lebih wangi.

Setelah mengetahui beragam manfaat bunga kantil, apakah anda masih takut untuk melihat dan memilikinya di rumah anda?***

 

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah