Bougenville Bakal Rimbun, Hanya dengan 2 Sendok Bahan Ini

- 5 Oktober 2020, 11:00 WIB
Bunga Bougenville.
Bunga Bougenville. /PEXELS/Pixabay

Baca Juga: Gisel dan Wijin Dikabarkan Putus, Penyebab Diduga Karena Masalah Ekonomi

Aduk-aduk hingga pupuknya larut lalu siramkan perlahan cairan pupuk tersebut pada tanaman bougenville.

Biarkan cairan pupuknya meresap agar pupuknya merata diserap akar tanaman bougenville.

Perlu diketahui bahwa setelah dilakukan penyiraman pupuk ini, harap jangan biarkan tanaman ini terkena air hujan. Sebab, itu akan mengurangi efek pupuknya akibat tambahan air hujan.

Jadi, kalau mau turun hujan, sebaiknya tanaman yang sudah disiram pupuk ini diamankan terlebih dahulu. *** (Elvara Rocha Bella/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x