Penyebab Diabetes, Berikut 5 Bahaya dari Konsumsi Buah Mangga Berlebihan

- 5 Oktober 2020, 10:30 WIB
Bahaya yang ditimbulkan dari mengonsumsi buah mangga
Bahaya yang ditimbulkan dari mengonsumsi buah mangga //Pixabay

Diare

Mangga juga mengandung banyak serat. Seperti halnya buah mangga yang berukuran sedang memiliki kandungan 3 gram serat.

Apabila buah mangga ini dikonsumsi secara berlebihan maka akan menimbulkan diare secara terus-menerus.

Baca Juga: Keutamaan Surat Al Humazah Ayat 1-9, Harta dapat Membuat Kekal di Dunia

Kenaikan Berat Badan

Buah mangga menjadi salah satu sumber gula alami, apalagi buah mangga yang sudah matang. Satu buah mangga diperkirakan mengandung sekira 31 gram kadar gula.

Selain bisa menimbulkan penyakit diabetes, kadar gula dalam tubuh yang tinggi bisa meningkatkan berat badan.

Alergi

Tak banyak yang tahu, kulit mangga ternyata dapat menimbulkan alergi bagi seseorang yang memiliki kulit sensitif.

Baca Juga: Jangan Lewatkan, Sekuel Film ‘Doctor Strange’ Akan Diproduksi Oktober 2020

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x