Terlaris dan Terpopuler, Berikut Jenis Philodendron yang Masih Diburu Kolektor

- 6 Oktober 2020, 13:00 WIB
Tanaman hias Philodendron
Tanaman hias Philodendron /*Pexels/

Tanaman hias philodendron imperial red cardinal ini menjadi salah satu tanaman hias primadona yang menempati posisi teratas di industry tanaman hias Indonesia sehingga harga pasaran yang ditawarkan menjadi sangat mahal.

Harga pasaran yang diberikan untuk satu helai daunnya sekira Rp500 ribuan. Oleh karena itu tanaman philodendron jenis ini termasuk tanaman hias yang memiliki harga selangit.

Meski memiliki harga yang sangat mahal, tanaman ini banyak diburu di kalangan pecinta tanaman hias.

Baca Juga: Pesona Bidara Laut, Tanaman Herbal dengan Berbagai Manfaat dan Kaya Antioksidan

Hal ini disebebkan karena daya tarik yang diberikan oleh tanaman ini yaitu pada daunnya yang dominan berwarna merah dan juga bisa mempunyai tingkat daya tahan tubuh yang tinggi.

Philodendron Selloum

Tanaman philodendron selloum ini sering disebut dengan philodendron jari karena memiliki bentuk daun yang mirip menyerupai jari-jari manusia.

Bahkan karena kecantikan dan keunikannya, helaian tanaman philodendron selloum ini kerap kali digunakan sebagai dekorasi di berbagai acara.

Baca Juga: Hati-Hati, Berikut Bahaya dari Konsumsi Pepaya Berlebih bisa Membentuk Batu Ginjal

Philodendron Moonlight

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Klik Hijau


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x