5 Manfaat Kunyit dan Cara Pengolahannya, Redakan Asam Urat hingga Atasi Mandul

- 8 Oktober 2020, 15:50 WIB
Foto Serbuk Kunyit / Dok  thehealthy.com/Alicja/
Foto Serbuk Kunyit / Dok thehealthy.com/Alicja/ /

RINGTIMES BANYUWANGI- Kunyit atau kunir,merupakan salah satu tumbuhan herbal yang sangat mudah ditemui da dapur.

Bumbu dapur ini kerap dijadikan berbagai bahan pelengkap untuk masakan.

Ternyata, kunyit mengandung kurkumin sebagai bahan aktif yang berfungsi sebagai antioksidan dan juga memiliki sifat antiradang.

Baca Juga: Dollar Hari Ini, Kurs Dollar-Rupiah Rabu, 7 Oktober 2020 di Bank Rakyat Indonesia

Terkenal sebagai tanaman herbal untuk kecantikan, ternyata kunyit juga dikenal mampu mengatasi dan mencegah berbagai macam penyakit pada tubuh.

Dilansir ringtimesbanyuwangi.com dari berbagai sumber, berikut 4 manfaat kunyit beserta cara mengolahnya untuk berbagai macam penyakit,

1. Mengatasi kemadulan pada pria

Siapa sangka tumbuhan yang mudah didapat di warung-warung ini ternyata bisa menambah kesuburan pada laki-laki sehingga terhindar dari kemandulan.

Antiseptik yang terkandung pada kunyit mampu menambah kesuburan karena antiseptik merupakan bahan anti bakteri yang alami.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x