Kesalahan Rawat Anggrek, Lakukan Hal Mudah Ini Agar Anggrek 'Banjir' Bunga

- 14 Oktober 2020, 10:09 WIB
Cara merawat anggrek
Cara merawat anggrek /pixabay/RainerBerns

Dilansir ringtimesbanyuwangi.com dari Bibit Online, diketahui jika anggrek yang hendak berbunga memerlukan cahaya sebesar 70 persen.

Selain itu, susunan bunga anggrek pun tidak boleh berjenjang karena akan mempengaruhi sirkulasi  udara pada anggrek.

Pilih juga jenis pot berbahan tanah liat dengan banyak lubang agar tanaman anggrek bisa tumbuh dengan baik.

Baca Juga: Terhindari dari Malapetaka, Amalkan Doa Tolak Bala Ini Agar Dilindungi Allah

Tak perlu terlalu sering, Anda hanya perlu menyiram tanaman ini dua kali sehari dalam cuaca panas dan tak perlu disiram jika sedang musim hujan.

Gunakan jenis pupuk yang sesuai. Jika Anda ingin zat penyubur alami untuk pupuk, Anda bisa gunakan campuran air kelapa dan air lalu semprotkan ke tanaman eksotis yang satu ini.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Bibit Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x