8 Media Tanam Anggrek Terbaik agar Tumbuh Sehat dan Rajin Berbunga

- 31 Oktober 2020, 08:00 WIB
Media tanam yang cocok untuk bunga anggrek agar tumbuh sehat dan rajin berbunga
Media tanam yang cocok untuk bunga anggrek agar tumbuh sehat dan rajin berbunga /Jhosua Ivan Sudrajat/

Arang kayu dapat menyimpan cadangan air dengan baik, di samping itu arang juga dapat menyerap zat toksik atau racun, serta dapat menjaga pH media tanam netral.

4. Styrofoam

Media styrofoam ini baik untuk anggrek karena mmenuhi syarat drainase dan aerasi yang baik, serta lebih tahan lama.

Akan tetapi, styrofoam memiliki berat yang sangat ringan dan tidak mampu menyimpan air, sehingga anda harus memadukan dengan media tanam lainnya.

5. Serbuk gergaji

Media tanam ini merupakan media organik yang memiliki kemampuan sangat bagus dalam aerasi dan drainase.

Baca Juga: Pesona Tanaman Hias Oxalis, Bunga Kupu-Kupu yang Mirip dengan Anggrek

Unsur hara juga langsung tersedia meskipun memerlukan waktu cukup lama untuk proses dekomposisi.

6. Sabut kelapa

Sudah banyak yang tahu bahwa sabut kelapa merupakan media tanam yang bagus. Ternyata sabut kelapa mengandung unsur hara kalium (K). Sabut kelapa juga mampu menjaga kelembaban anggrek dan mampu mengikat air.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x