Tips Tanaman Anggrek Berbunga Rimbun Dengan Mudah, Cukup Dengan Bahan Dapur Ini

- 2 November 2020, 19:15 WIB
Anggrek Phalaenopsis
Anggrek Phalaenopsis /Jhosua Ivan Sudrajat/

Kekurangan atau kelebihan pupuk pada tanaman hias justru membuat tanaman jadi tak sehat.

Anda harus berikan pupuk dengan takaran dan intensitas pemberian pupuk yang tepat.

Pemberian pupuk yang berlebihan dapat memicu pertumbuhan anggrek jadi tak maksimal.

Takaran terbaik untuk anggrek agar berbunga rimbun adalah dengan memberikan micin secara langsung sekitar 2sdm pada media tanam anggrek. Sebelumnya, jangan lupa untuk bersihkan rumput yang ada disekitar media tanam anggrek.

Selain memberikan micin dengan cara langsung, Anda juga bisa berikan pupuk micin cair dengan cara mencapur 4 bungkus micin dengan air sebanyak satu liter.

Baca Juga: Cara Memilih Bibit yang Baik dan Berkualitas untuk Budidaya Jamur Tiram

Pindah campuran air dan pupuk micin ke wadah semprotan air.

Kemudian, Anda bisa semprotkan cairan tersebut ke bagian batang dan media tanam anggrek agar tumbuh subur dan berbunga rimbun.

Nah, itulah tips membuat tanaman anggrek sehat, subur, serta berbunga rimbun. Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x