9 Cara Mengetahui Burung Lovebird Jantan atau Betina, Pemula Wajib Tahu

- 7 November 2020, 15:31 WIB
Burung Lovebird Biola Green.
Burung Lovebird Biola Green. /Shopee

Posidi saat bertengger dapat anda cermati untuk dapat membedakan jenis kelaminnya.

Lovebird betina agak sedikit membentan, sedangkan pada jantan posisi daat bertengger lebih rapat.

Hal ini dikarenakan struktur badan sapit urang dan kloaka pada lovebird betina lebih lebar apabila dibandingkan jantan.

Baca Juga: 6 Cara Budidaya Jalak Suren, Simak Langkahnya Berikut Ini

8. Cara Membangun Sarang

Untuk burung betina biasanya mengambil dan mengumpulkan kulit kayu untuk dibuat sarang.

Kemudian untuk lovebird jantan jarang membuat, hanya memberikan kulit kayu pada burung lovebird betina.

9. Menggunakan Cincin Atau Jarum

Cara yang unik untuk dapat mengetahui perbedaan lovebird jantan dan betina adalah dengan menggunakan cincin atau jarum.

Bagaimanakan Caranya?

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Jalak Suren


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah