Asam Urat Naik Lagi? Segera Ketahui Penyebab dan Gejala Kadar Asam Urat Tinggi

- 6 November 2020, 15:40 WIB
Gejala dan penyebab asam urat
Gejala dan penyebab asam urat /Pixabay

1. Rasa nyeri yang muncul secara tiba-tiba di area persendian, umumnya saat tengah malam atau pagi hari.

2. Area persendian menjadi melunak. Hal ini bisa dilihat karena bisa menimbulkan memar yang terasa hangat apabila disentuh.

3. Persendian terasa kaku.

Baca Juga: Hancurkan Batu Ginjal, Konsumsi 6 Buah Ini Mampu Atasi Penyakit Ginjal

4. Tekstur kulit menjadi lebih licin dan kemerahan pada sendi.

5. Terjadi pembengkakan.

6. Kondisi kulit akan menjadi kering dan mengelupas. Hal ini terjadi ketika pembengkakan mereda.

Baca Juga: Tak Ingin Terserang Asam Urat, Cegah dengan 6 Langkah Efektif Berikut

Perlu diketahui, gejala-gejala asam urat tersebut bisa terjadi dalam waktu 3-10 hari.

Setelah itu, sendi yang sakit dan nyeri akan berangsur-angsur kembali normal.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Heatline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah