Cukup Taburkan Bahan Dapur Ini, Tips Ampuh Anggrek Berbunga Lebat dan Tak Rontok

- 17 November 2020, 16:30 WIB
Anggrek berbunga lebat
Anggrek berbunga lebat /Jhosua Ivan Sudrajat/

RINGTIMES BANYUWANGI – Cocok tanam jadi hal yang sangat digandrungi dan dilakukan banyak orang beberapa bulan belakangan ini.

Situasi pandemi jadi hal yang membuat banyak orang mudah jenuh dengan aktivitas rumahan.

Tak ada salahnya, cocok tanam justru jadi hobi positif yang bisa dilakukan banyak orang dalam situasi pandemi seperti ini.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Selain bisa memanjakan mata dan menghilangkan jenuh, bercocok tanam juga menambah kesenangan tersendiri karena melihat rawatan yang ditanam bertumbuh subur.

Biasanya orang hanya menanam tanaman herbal saja, kini pilihan orang mulai jatuh untuk mengkoleksi berbagai jenis tanaman hias sebagai rawatan.

Beberapa tanaman hias yang sangat populer belakangan ini yakni aglonema, monstera, hingga anggrek.

Para pencinta tanaman pasti sepakat soal keindahan anggrek yang tak pernah lekang dimakan tren sesaat.

Baca Juga: Burung Lovebird Bisa Ngekek Panjang, Lakukan Langkah-langkah ini

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x