7 Minuman Efektif Turunkan Kadar Kolesterol Jahat

- 17 November 2020, 08:46 WIB
Ilustrasi: minuman efektif turunkan kadar kolesterol jahat/
Ilustrasi: minuman efektif turunkan kadar kolesterol jahat/ /PIXABAY/silviarita

RINGTIMES BANYUWANGI - Memiliki kadar kolesterol jahat atau LDL dapat memicu risiko terkena penyakit jantung dan risiko penyakit kronis lainnya.

Jika kadar kolesterol jahat tinggi, maka kolesterol baik (HDL) menjadi rendah dan trigliserida tinggi juga bisa meningkatkan risiko penyakit tersebut.

Kolesterol merupakan lemak di dalam darah. Tubuh menghasilkan kolesterol di dalam hati, tetapi kolesterol juga dapat ditemukan pada sejumlah makanan seperti daging, produk olahan susu, dan makanan cepat saji.

Jenis makanan seperti buah, sayur, dan oat atau gandum utuh merupakan makanan yang bebas dari kolesterol.

Salah satu cara menurunkan kadar kolesterol tinggi di dalam darah yaitu dengan meminum-minuman sehat seperti jus dari buah, teh, ekstrak sitrus, seduhan jahe, dan lain sebagainya.

Baca Juga: Nikmati Makan Kenyang dan Hemat Dengan ShopeePay Deals Rp1

Mengutip dari berbagai sumber, ringtimebanyuwangi.com telah merangkum minuman apa saja yang bisa menurunkan kadar kolesterol jahat, simak ulasannya berikut ini.

1. Teh Jahe

Penelitian menunjukkan bahwa jahe dapat menurunkan kadar lemak di dalam darah, hal itu juga menurunkan kolesterol jahat (LDL) dan dapat meningkatkan kolesterol baik (HDL) di dalam darah.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x