Rendam Akar Dengan Cairan Ini, Trik Mudah Anakan Aglonema Cepat Tumbuh Tunas

- 17 November 2020, 20:30 WIB
Tanaman hias aglonema atau Sri Rejeki.
Tanaman hias aglonema atau Sri Rejeki. /Haibunda.com
  1. Persiapkan bahan

Siapkan pisau atau gunting, betadine, tisu, sabun cuci piring, dan vitamin B-1.

  1. Ikuti langkah memperbanyak aglonema dengan telaten

-Pertama, bersihkan bagian akar aglonema yang sudah dewasa

-Potong pada bagian akar aglonema. Ingat untuk menyisakan sekitar 3cm akar pada bonggol aglonema dewasa

Baca Juga: Link Live Streaming Spanyol vs Belanda Piala Eropa UEFA Nation League 2020 Malam Ini

-Persiapkan wadah berisi air yang dilarutkan dengan sabun cuci piring. Gunakan seperlunya saja.

-Cuci bagian bonggol yang sudah dipotong tadi dengan larutan air sabun cuci piring.

-Jika sudah dilarutkan, segera cuci bersih bagian akarnya.

-Persiapkan wadah berisi air dan larutkan cairan vitamin B-1

-Rendam anakan aglonema yang sudah dipotong tadi dalam larutan B-1

-Diamkan hingga 3 jam

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah