5 Ciri Umum Orang akan Meninggal Menurut Primbon Jawa

12 November 2021, 06:15 WIB
Nyatanya, menurut Primbon Jawa orang yang akan meninggal akan memberikan sebuah tanda, baca selengkapnya. /Pexels/Mike/

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak penjelasan terkait ciri umum orang akan meninggal dunia menurut Primbon Jawa.

Tidak ada yang bisa menghindari kematian, semua orang akan mengalami hal itu dan waktunya pun juga tidak ada yang mengetahui.

Hal ini berkaitan dengan misteri yang ada di hidup terkait jodoh, maut, rezeki tidak ada yang mengetahui.

Baca Juga: 4 Arti Kedutan Bibir Atas Menurut Primbon Jawa

Namun, ada beberapa orang atau budaya yang memang masih mempercayai terkait tanda atau ciri orang akan meninggal.

Hal ini menjadi rahasia umum, terhusus bagi orang Jawa yang masih mempercayai ilmu titen untuk dapat melihat hal itu.

Dilansir dari kanal Yotube Primbon 2 pada Kamis, 9 November 2021, berikut beberapa jenis tanda dan ciri yang akan dialami dan menandakan orang akan meinggal menurut Primbon Jawa:

Baca Juga: 4 Benda di Rumah yang Diyakini dapat Membawa Keberuntungan Menurut Primbon Jawa

1. Jika ada orang yang merasa hidupnya tidak menyenangkan dan tidak mempunyai harapan untuk maju, maka itu menjadi salah satu tanda orang akan meninggal.

2. Orang-orang yang merasa merindukan saudara atau kerabat yang telah meniggal menajdi bagian dari kepercayaan bahwa orang tersebut akan meninggal.

3. Melakukan sesuatu hal yang diluar kewajaran bagi kodrat manusia dan sering bertemu atau melihat hal-hal gaib, maka dipercaya ada hal yang tidak baik yang akan terjadi yaitu kematian.

4. Jika orang-orang yang dengan sengaja menciup bau kemenyan secara terus menerus, maka diyakini orang tersebut akan meninggal.

Baca Juga: 4 Arti Mimpi Gigi Copot Menurut Primbon Jawa

5. Menurut Primbon Jawa, orang-orang yang sering melihat hal-hal aneh seperti air berwarna merah, maka kematian sudah terasa sangat dekat.

Itulah beberapa ciri dan tanda orang yang akan meinggal dalam waktu yang dekat. Tentu percaya atau tidak kembali ke diri masing-masing.***

Editor: Suci Arin Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler