7 Arti Mimpi Tentang Al Quran Bagian 2, Pertanda Ilmu Bermanfaat Dunia Akhirat

28 Juli 2022, 17:45 WIB
Ilustarsi - Simak 7 arti mimpi tentang Alquran bagian 2 /PIXABAY/Pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI - Hai semuanya, mari simak 7 arti mimpi tentang Alquran bagian 2 yang salah satunya pertanda akan mendapat ilmu yang bermanfaat di dunia dan akhirat.

Beberapa arti mimpi tentang Alquran ini juga dapat dijadikan referensi atas mimpi Anda semalam.

Dilansir dari kanal YouTube Males Baca pada 28 Juli 2022, berikut 7 arti mimpi tentang Alquran bagian 2 selengkapnya.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Tentang Al Quran Bagian 1, Salah Satunya akan Pertanda akan Mendapat Karomah

1. Arti Mimpi diberi Alquran

Akan mendapatkan petunjuk dan petuah dari seseorang untuk mengerjakan kebaikan.

2. Membaca Alquran

Arti mimpi membaca Alquran pertanda Anda akan dinasehati oleh seseorang untuk selalu berbuat baik.

3. Membaca Alquran tetapi tidak lancar

Arti mimpi membaca Alquran tetapi tidak lancar melambangkan bahwa Anda sedang tidak percaya diri dan takut dalam memikul sebuah tanggung jawab.

Baca Juga: 5 Arti Mimpi Dikejar Seseorang, Berkaitan dengan Kondisi Keuangan

4. Khatam Alquran

Arti mimpi khatam Alquran dapat diartikan Anda akan mendapat pahala dari Allah SWT akan setiap kebaikan yang Anda lakukan di dunia nyata.

5. Membeli Alquran

Anda akan mendapat ilmu agama yang bermanfaat di dunia dan akhirat.

6. Menjual Alquran

Menurut primbon Jawa, arti mimpi menjual Alquran diartikan bahwa Anda akan melakukan perbuatan dosa.

Baca Juga: Arti Mimpi Mencuci Beras, Ada Kabar Gembira yang akan Anda Terima

7. Mencuri Alquran

Arti mimpi memcuri Alquran menandakan bahwa Anda akan melupakan keagungan Allah SWT.

Itulah beberapa arti mimpi tentang Alquran bagian kedua yang bisa Anda simak.

Semoga bermanfaat.

Baca Juga: 6 Arti Mimpi Banjir, Salah Satunya Pertanda Rezeki yang Membahagiakan

Disclaimer :

Mimpi hanyalah bunga tidur, jadi sebaiknya tidak terlalu mempercayai dan menyakininya.

Jika Anda bermimpi buruk segeralah meminta perlindungan kepada Tuhan Yang Maha Esa.***

Editor: Rika Wulandari

Tags

Terkini

Terpopuler