5 Tanda Kamu Adalah Orang Jenius, Cek Apakah Kamu Salah Satunya?

- 18 Desember 2020, 09:00 WIB
Ilustrasi tanda kamu adalah orang jenius.
Ilustrasi tanda kamu adalah orang jenius. /Pixabay/nastya_gepp

Orang dengan IQ tinggi akan cenderung suka mencoret-coret atau doodling sebagai alternatif hasil kejeniusan mereka dalam bentuk fisik.

Mungkin selama ini kamu hanya berpikir bahwa kegiatan mencoret-coret pada bagian paling belakang bukumu adalah tindakan untuk mengurangi stres atau rasa bosan, tetapi ternyata hal itu tidak sepenuhnya benar.

Berdasarkan penelitian, hal ini bisa dikaitkan dengan kamu yang memiliki otak cemerlang nan jenius.

Baca Juga: Tak Cemburuan, 3 Zodiak Ini Paling Santai Bahkan Gak Suka Drama Saat Jalin Hubungan

4. Kamu berbicara dengan dirimu sendiri

Mungkin saja kamu sering melakukan hal ini yaitu berbicara dengan dirimu sendiri. Terdengar sedikit tidak waras, tetapi siapa sangka bahwa tanda ini menunjukkan bahwa kamu adalah orang yang jenius.

Berbicara dengan diri sendiri menandakan bahwa otakmu sedang bekerja, satunya sedang memikirkan ide inofatif, ide kreatif, dan membedakan strategi untuk menginspirasi karya dan desainmu.

Tak apa jika kamu sering terlihat berbicara sendiri, biarkan pikiranmu membimbingmu ke ide yang besar dan kekuatan berpikir yang tinggi.

Baca Juga: Masih Mau Jomblo Hingga 2021? Lakukan 3 Cara Ini untuk Menarik Cinta dalam Hidupmu

5. Kamu memiliki kecemasan dalam bersosial

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah